Bupati Teluk Bintuni Hadiri Raker III Klasis GKI Bintuni

Bintuni,sorotpapua.net – Bupati Teluk Bintuni,Matret Kokop,SH menghadiri pembukaan rapat kerja Klasis III Teluk Bintuni. Bupati Teluk Bintuni,Matret Kokop,SH dalam sambutanya, mengucapkan terima kasih atas kontribusi pelayanan umat GKI Klasis Bintuni sehingga pelaksanaan pesta demokrasi tahun 2024 dapat berjalan sukses. “Saya juga menghimbau kepada seluruh warga GKI untuk terus menjaga situasi dan kondisi Kabupaten kita ini…

Read More